Referensi 
Ketika Dunia Mengeras, Mengapa Indonesia dan ASEAN Tak Boleh Diam
(0)Oleh: Azis Subekti Dunia terasa makin bising, tetapi justru kehilangan arah. Di tengah hiruk-pikuk itu, sebuah peristiwa jauh di Amerika Latin—dinamika keras antara Amerika Serikat dan Venezuela—menjadi pengingat bahwa politik global hari ini sedang menguji batas: seberapa jauh kekuatan boleh melangkah, dan sejauh mana aturan masih dihormati. Bagi publik Indonesia, ini mungkin terdengar jauh. Namun… Read More ›
Negara yang Tidak Percaya Kekuasaan
(Arsitek Konstitusi Amerika: Madison, Hamilton, Jay) Oleh: Azis Subekti Amerika Serikat tidak lahir dari keyakinan romantik bahwa kekuasaan akan selalu dijalankan oleh orang-orang bermoral. Ia justru dibangun di atas kecurigaan yang sadar: bahwa kekuasaan, sebaik apa pun niat awalnya, selalu membawa potensi menyimpang. Dari kesadaran itulah tiga tokoh bekerja dalam ketekunan sunyi—James Madison, Alexander Hamilton,… Read More ›
Dostoyevsky dan Keguncangan Kekuasaan di Masanya
Kekuasaan pada abad ke-19 Rusia berdiri di atas dua pilar yang tampak kokoh: otokrasi negara dan ketertiban sosial yang dijaga dengan ketakutan. Namun, di balik wajahnya yang kaku, ia rapuh terhadap satu hal—manusia yang berpikir terlalu dalam. Di titik inilah Fyodor Dostoyevsky hadir bukan sebagai pemberontak bersenjata, melainkan sebagai pengganggu kesadaran. Ia tidak menyerang istana,… Read More ›
Keramaian Tiktok RI di Akhir Pekan, Kamu di Mana?
Oleh: Azis Subekti Akhir pekan datang seperti jeda napas. Namun alih-alih sunyi, kita justru masuk ke keramaian lain—keramaian yang tak berisik di telinga, tetapi ramai di batin. Jempol bergerak pelan, layar menyala, dan TikTok membuka pintu bagi ribuan cerita yang berkelebat cepat. Di sana, kita melihat hidup orang lain sekilas: tawa singkat di dapur sempit,… Read More ›
Literasi Digital, Medsos dan Masa Depan
Literasi digital sangat penting dalam era teknologi informasi dan pemanfaatan internet. Pengguna internet di Indonesia sebagian besar untuk keperluan bermedia sosial. Saat ini media sosial masih banyak disalah gunakan untuk mempengaruhi pengguna internet yang rata-rata generasi remaja-muda. Bahkan media sosial dimanfaatkan untuk penyebaran konten porno atau prostitusi online. Ini sangat membahayakan. Sebagian besar pengguna internet… Read More ›
Data, Sumber Daya Dunia Paling Berharga
Mengatur Raksasa Internet Perekonomian yang tumbuh (dari bisnis) data menuntut pendekatan baru terhadap peraturan yang mengatur antimonopoli. Saat itu ada sebuah komoditas yang menumbuhkan industri begitu cepat dan sangat menguntungkan. Ini mendorong regulator antitrust untuk masuk, mengatur regulasi bisnis yang sehat yang tak saja dikendalikan dan dimonipoli orang tertentu saja. Seabad yang lalu, komoditas yang… Read More ›
Kesenjangan Dijital
Kesenjangan dijital adalah isu sosial yang mengacu pada perbedaan jumlah informasi yang bisa diperoleh mereka yang memiliki akses ke internet (khususnya akses broadband) dan mereka yang tidak memiliki akses. Istilah ini menjadi populer di kalangan ilmuwan, pembuat kebijakan, dan kelompok advokasi, di akhir tahun 1990an. Dimensi Kesenjangan Dijital Secara umum, kesenjangan dijital tidak hanya dipengaruhi… Read More ›
7 Ketrampilan yang Dibutuhkan Anak untuk Bertahan Dalam Dunia Kerja
Diterjemahkan dari tulisan Charlotte Edmond, weforum.org Pendidikan adalah pintu ke masa depan, tapi sayangnya untuk semua pengajaran yang baik di dunia pendidikan, sekolah tidak membekali siswa dengan keterampilan hidup untuk bertahan melewati kerasnya persaingan dunia kerja. Menurut seorang pakar pendidikan. Tony Wagner, co-director dari Harvard Change Leadership Group, anak-anak sekolah saat ini menghadapi “kesenjangan pencapaian… Read More ›
The Power of Evello (dalam kampanye dijital)
Kampanye dijital yang tepat adalah senjata ampuh dalam memenangkan pertarungan politik baik Pilkada, Pileg/Pilpres. Revolusi internet telah mengubah Landskap politik kita mengalami perubahan baik secara teknikal maupun fundamental. Secara teknikal yaitu terjadinya pergeseran alat/cara masyarakat dalam memperoleh dan menanggapi arus informasi yang ia terima. Sedangkan secara fundamental terjadi pergeseran ideologi dan pemahaman mengenai politik masyarakat… Read More ›
Mudik “cerah” Bareng Evello
Oleh: Azis Subekti, peneliti senior Evello Bersamaan dengan moment lebaran kali ini evello.co.id menampilkan data real time perbincangan tentang perjalanan arus mudik dan arus balik di media on line dan media sosial. Data perbincangan tersebut dikumpulkan secara otomatis (crawling) oleh mesin evello intelligent tagging system. Ada 200 lebih media on line dan 4 media sosial… Read More ›
SERANGAN KE NOMOR REKENING AMIEN RAIS
Oleh: Zulkifli HALIM, Direktur (ISPP). Penuntut Umum (PU) KPK yang membacakan tuntutan dalam sidang Tipikor atas nama terdakwa Menteri Kesehatan (2004-2009) Siti Fadilah Supari pada 31 Mei 2017 membuat sensasi besar. Antara lain menyebutkan, terdapat aliran dana alkes ke rekening Muhammad Amien Rais (MAR). Pernyataan tersebut menimbulkan kesalahpahaman luar biasa. Banyak orang yang berkhayal bahwa… Read More ›
Radikalisme Sekuler
mantan Ketua KPK Pernyataan KH. Ma’ruf Amin di Republika online Senin 27 Maret 2017 menarik digarisbawahi. Beliau menyatakan bahwa radikalisme agama dan radikalisme sekuler merupakan ancaman serius bagi Negara Kesatuan Republik Indonesia yang berdasarkan Pancasila. Radikalisme agama selama ini sudah banyak dibahas. Bahkan negara telah membentuk badan khusus bernama Badan Nasional Penanggulan Terorisme (BNPT) dan… Read More ›
Kewarganegaraan Virtual
Salah satu tema berulang adalah bahwa di dunia maya, ukuran tidak begitu penting. Teknologi mendayakan semua pihak dan memungkinkan pemain kecil untuk berdampak besar. Dan pemain-pemain ini tidak perlu dikenal secara resmi. Di masa yang akan datang, mungkin saja pemerintah virtual akan tercipta dan akan mengguncang lanskap online pemerintah fisik. Ada ratusan gerakan separatis yang… Read More ›
Rumus Sukses: 10.000 Jam
Orang sukses, orang hebat dilahirkan atau ditempa oleh suatu “pelatihan”? Penelitian menunjukkan adanya kaidah 10.000 jam dalam jalan sukses mereka. Hampir selama satu generasi, para psikolog di dunia terlibat dalam perdebatan yang hangat atas sebuah pertanyaan yang tidak bisa diselesaikan bertahun-tahun yang lalu oleh orang awam seperti kita. Pertanyaannya adalah ini: apakah memang ada yang… Read More ›
Pikiran Mempengaruhi Kondisi Kesehatan
Dalam Energy Medicine Dr. Herbert Spencer dari Universitas Harvard mengatakan bahwa jiwa dan tubuh saling melengkapi Ia juga mengatakan bahwa lebih dari 90% penyakit tubuh di sebabkan oleh jiwa. Inilah yang disebut dengan Psycho-Somatic Disease. Istilah ini berasal dari kata psycho yang berarti jiwa dan somo yang berarti tubuh. Maksudnya, jiwa (psycho) berpikir dan memengaruhi… Read More ›
Jumat dan Taipan Mengancam?
tulisa: Iwan Piliang Alhamdulillah selama #IPLintasTigaBenua empat Jumat, hanya satu terlewat, yakni di New York, pas di hari dan jam ibadah, ikut tur lokal ke Wahington DC, Niagara Falls, Philadelphia, termasuk menyimak Independen Hall-nya USA. Insya Allah jika Allah SWT mengizinkan Jumatan 2 Desember ikut ke Monas, karena sesuai jadwal, dini harinya sudah di Jakarta…. Read More ›
Pesan Dari Konstantinopel: Sholat Jumat Yang Merubah Sejarah
Tahukah anda, sholat Jumat termegah dan terpanjang pernah terjadi pada tahun 1453 dilakukan oleh Sultan Muhammad Al Fath. Termegah karena sholat itu dilakukan di jalan menuju konstatinopel dengan jamaah yang membentang sepanjang 4 km dari Pantai Marmara hingga Selat Golden Horn di utara, Sholat jumat tesebut terjadi 1.5 KM di depan benteng Konstantinopel, dalam proses… Read More ›
BIARKAN SEJARAH BICARA
Suatu Masa, Ketika Islam Menjadi Adidaya(Prof Jimly Ashiddiqy) Penyerahan kunci Istana Al-Hambra oleh Sultan Muhammad As-Shaghir kepada Raja Ferdinand dan Ratu Isabella pada 2 January 1492 M menandai berakhirnya kekuasaan Islam di Spanyol. Itu artinya, secara politik Islam sama sekali tidak memiliki hak terhadap Spanyol. Namun berakhirnya kekuasaan Islam di Spanyol tidak serta merta mengakhiri… Read More ›
Pilgub DKI 2017, Jalan Menuju Pilpres 2019
Oleh : Johan O Silalahi – Pendiri Perhimpunan Negarawan Indonesia (PNI)–sumber tulisan: Facebook Johan O Silalahi — Realitas politik paska pengumuman 3 pasangan Cagub-Cawagub dalam Pilgub DKI kali ini, mencerminkan peta politik riil dalam pentas politik nasional menuju Pilpres 2019 kedepan. Pesan politik yang perlu dipahami oleh Presiden Jokowi adalah bahwa sesungguhnya koalisi dan konsolidasi… Read More ›
Hak-hak Penduduk Asli
Kita sering menemukan persoalan terkait berbagai penyikapan terhadap penduduk asli. Indonesia sebagai negara yang beraneka ragam suku, ras dan agama menjadi unsur yang penting bagi 370 juta penduduk asli yang hidup di dunia. Kita telah mengakui eksistensi penduduk asli (penduduk pribumi) dalam sidang Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa(MU PBB) dalam sesi ke-61-nya di Markas PBB di… Read More ›
